kali ini kami ingin berbagi menganai "Petunjuk Pengisian E-Raport Emis".
Aplikasi Pendataan Nilai Raport Emis merupakan aplikasi yang digunakan untuk memasukkan nilai raport siswa madrasah mulai jenjang MI, MTs, dan MA.
Adapun untuk siswa yang dientri nilai raportnya adalah siswa yang berada tingkat terakhir. Yaitu siswa kelas 6 MI, kelas 9 MTs, dan kelas 12 MA.
Sedangkan nilai yang dimasukkan adalah rata-rata nilai dari 6 semester terakhir. Yaitu nilai pada :
- Semester 7 - 12 (kelas 4 - 6). MI,
- Semester 1 - 6 MTs (kelas 7 - 9) dan
- Semester 1 - 6 MA (kelas 10 - 12) semester 1-6.
File aplikasi Pendataan Nilai E-Raport Emis telah diunggah ke situs Verval UN Kemenag. Sehingga setiap operator dapat mengunduhnya langsung di situs Emis Verval UN Kemenag dengan login menggunakan akun lembaga masing-masing.
Untuk mendownload petunjuk diatas silahkan klik DISINI.