Breaking News

20 November 2018

[PPG 2018] Surat Edaran Persiapan Pelaksanaan PPG Dalam Jabatan Guru Madrasah 2018


Berkenaan dengan dibukanya pendaftaran program Sertifikasi Guru tersebut, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan oleh semua guru madrasah :

1. Tahapan persiapan terdiri dari :
a. Pemetaan linieritas ijasah S1/D-4;
b. Pendaftaran calon peserta;
c. Seleksi akademik
d. Seleksi administrasi.

2. Pemetaan linieritas ijasah S1/D-4 diikuti guru madrasah dan dilaksanakan melalui SIMPATIKA;

3. Calon peserta PPG dalam jabatan adalah guru madrasah yang diangkat sampai tanggal 31 Desember 2015, kecuali:
- Guru pada MAN Insan Cendekia;
- Guru madrasah penyelenggara pendidikan luar biasa;
- Guru madrasah penyelenggara pendidikan inklusi.

4. Guru calon peserta PPG dalam jabatan yang memenuhi syarat mendaftarkan diri melalui SIMPATIKA (simpatika.kemenag.go.id) menggunakan akun masing-masing mulai tanggal 16 - 26 Mei 2018;

5. Pelaksanaan seleksi akademik akan dilakukan melalui tes online yang meliputi Tes Potensi Akademik (TPA), tes pedagogik, tes bidang studi dan tes bakat dan minat;

6. Pelaksanaan seleksi akademik akan dilaksanakan di Tempat Ujian Kompetensi (TUK) yang waktu dan tempatnya akan ditentukan kemudian.


Print dan download Surat Edaran Persiapan Pelaksanaan PPG Dalam Jabatan Guru Madrasah 2018:
DOWNLOAD

0 Comments

Tidak ada komentar:

Translate

Artikel Terbaru

Minat Jadi Petugas Haji 2025? Perhatikan Syarat Berikut

  Direktur Bina Haji, Arsad Hidayat السلام عليكم Ùˆ رحمة الله Ùˆ بركاته بسم الله Ùˆ الحمد لله اللهم صل Ùˆ سلم على سيدنا محمد Ùˆ على أله  Ùˆ صحبه Ø£...

Powered by BeGeEm - Designed Template By HANAPI